Ok, kembali ke topik utama.
Game GTA San Andreas sudah lama bisa digunakan atau diinstal di komputer hingga android. Walaupun berbeda ukuran gamenya, namun bisa dibilang intinya sama saja.
Biasanya, ketika kamu akan mendownload game GTA San Andreas untuk android, kamu akan disuruh untuk mendownload gamenya dan juga data OBB nya.
Berapakah besar datanya ?
Seingat saya, besar datanya adalah sekitar 2 GB-an.
Cukup besar bukan ?
Baca : Cara mengetahui jenis GPU di Android dengan Mudah
Namun kamu tak perlu khawatir lagi.
Kini ada GTA SA atau GTA San Andreas yang ukurannya lebih kecil. Mungkin kamu bisa menyebutnya
GTA SA LITE
Apa itu GTA SA Lite ? GTA SA Lite adalah game GTA SA yang tersedia untuk android namun ukuran datanya lebih kecil dibandingkan yang versi aslinya.
Jadi, bagaimana cara mendapatkan game tersebut ?
Caranya cukup mudah. Tapi sebelum kamu mendownload game tersebut, pastikan bahwa androidmu :
- Ada kuotanya
- Tidak lag atau lemot atau lamban
Jika kedua hal tersebut sudah terpenuhi, mari lanjut ke langkah berikutnya :
- Buka browser androidmu
- Ketikkan " GTA SA Lite Androgamer " (Tanpa tanda kutip) pada pencarian Google
- Kemudian kamu cari dan pilih artikel yang berkaitan dengan GTA SA Lite yang berada pada website androgamer.org
Cara berikutnya lebih simple :
- Kunjungi androgamer.org
- Cari dan pilih versi GTA SA Lite yang ingin kamu download
- Pastikan bahwa GTA SA Lite yang kamu download sesuai GPU androidmu
Contoh saja kita pilih artikel yang GTA SA Lite Mali
Lalu kamu tinggal cari link downloadnya saja.
Dan Selesai ...
Sekian tutorial " Download GTA San Andreas Lite Untuk Android "
Selanjutnya : Cara Instal GTA SA Lite di Android
0 Response to "Cara Download GTA San Andreas Lite Untuk Android || WORK dan Simple"
Post a Comment